Pengertian
Filsafat
Kata filsafat dalam Bahasa Indonesia merupakan kata serapan dari bahasa Arab
فلسفة. Kata filosofi yang dipungut dari bahasa belanda juga dikenal di Indonesia. Bentuk terakhir kali ini lebih mirip dengan kata aslinya dari bahasa Yunani philosophia arti harfiahnya adalah seorang "pecinta kebijaksanaan" atau "ilmu".
فلسفة. Kata filosofi yang dipungut dari bahasa belanda juga dikenal di Indonesia. Bentuk terakhir kali ini lebih mirip dengan kata aslinya dari bahasa Yunani philosophia arti harfiahnya adalah seorang "pecinta kebijaksanaan" atau "ilmu".
Secara umum adalah suatu kebijaksanaan
hidup (filosofia)
untuk memberikan suatu pandangan hidup yang
menyeluruh berdasarkan refleksi atas pengalaman hidup maupun
pengalaman ilmiah. Filsafat merupakan suatu ilmu pengetahuan karena memiliki
logika, metode dan sistem. Namun filsafat berbeda dari ilmu-ilmu pengetahuan
kehidupan lainnya oleh karena memiliki obyek tersendiri yang sangat luas. Sebagai
contoh, dalam ilmu psikologi mempelajari tingkah laku kehidupan manusia, namun
dalam ilmu filsafat tidak terbatas pada salah satu bidang kehidupan saja,
melainkan memberikan suatu pandangan hidup yang menyeluruh yaitu tentang hakiki
hidup yang sebenarnya. Pandangan hidup tersebut merupakan hasil pemikiran
yang disusun secara sistematis menurut hukum-hukum logika.
Seorang yang berfilsafat (filsuf) akan
mengambil apa yang telah ditangkap dalam pengalaman hidup maupun pengalaman
ilmiah kemudiaan memandangnya di bawah suatu horizon yang lebih luas, yakni
sebagai unsur kehidupan manusia yang menyeluruh.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar